RajaKomen
Keistimewaan Cewek yang Hobi Traveling untuk dijadikan Pasangan

Keistimewaan Cewek yang Hobi Traveling untuk dijadikan Pasangan

28 Sep 2018
1322x
Ditulis oleh : Admin

Traveling merupakan salah satu kegiatan yang sangat menyenangkan dengan tujuan utama menghibur diri dari segala kepenatan selama melakukan aktivitas sehari-hari. Bukan hanya para cowok yang hobi traveling, cewekpun sangat menyukai traveling ke suatu tempat yang indah dan menarik. Bagi sebagian orang, cewek yang hobi traveling tampak tidak menarik karena biasanya mereka tidak begitu mempedulikan penampilan sehingga tampak kusam dan jarang menggunakan makeup.

Namun sebenarnya, cewek yang hobi traveling sangatlah istimewa. Mereka sangat spesial memiliki kelebihan yang tidak dimiliki cewek pada umumnya. Cewek yang hobi traveling sangat cocok dijadikan pasangan, apa alasannya?

1. Cewek hobi traveling akan memiliki perencanaan yang baik, matang dan hati-hati untuk masa depan

Cewek yang hobi traveling sudah terbiasa menyusun segala keperluan dengan baik untuk bekal selama perjalanan dengan penuh hati-hati dan teliti.

2. Cewek yang hobi traveling bisa diajak susah

Cewek yang sering traveling sudah terbiasa makan di warung, mandi di toilet umum, panas-panasan dan tidak pernah mengeluh. Ia dapat menikmati semua hal selama perjalanan.

3. Cewek hobi traveling merupakan cewek tangguh yang biasa menghadapi situasi tak terduga

Berbagai medan telah ia alami dan terkadang ada suatu hal yang tak terduga yang harus ia hadapi. Kerasnya perjalanan membuat cewek menjadi pribadi yang tangguh. Ketangguhannya dapat menjadi cerminan jika ia siap menghadapi kerasnya kehidupan.

4. Terbiasa menghadapi masalah dan selalu dapat solusi cerdas untuk mengatasinya

Biasa menghadapi masalah dengan tenang dan tidak panik menghadapi segala rintangan selama perjalanan. Dalam kondisi terdesak bisa tetap tenang memikirkan solusi atau jalan keluar masalah tersebut.

5. Pengetahuannya luas, bakal nyambung saat berdiskusi dengan cewek yang hobi traveling

Mengunjungi banyak tempat akan membuat pikirannya lebih terbuka dan dapat bertemu banyak orang dengan berbagai macam latar belakang serta belajar budaya daerah setempat sehingga memiliki banyak pengalaman. Kebiasaan berbincang dengan orang baru akan membuat pengetahuannya bertambah dari berbagai sisi.

6. Terbiasa mengatur anggaran sehingga ga kaget untuk mengelola keuangan rumah tangga

Sudah terlatih mengatur keuangan atau anggaran yang harus dikeluarkan selama perjalanan maka akan mampu menyusun dan mengatur anggaran rumah tangga.

7. Sederhana dan cantik apa adanya, tidak bingung dengan pakaian dan tidak dandan berlebihan

Cewek yang hobi traveling merupakan tipe cewek simpel dan tidak dandan berlebihan. Cukup dengan dandan sederhana membuat mereka tampil percaya diri.

 

Artikel Terkait
Baca Juga:
Social Media Marketing di Instagram, Youtube, Playstore, Tiktok, Facebook, Twitter, Gmaps, Detik

Social Media Marketing di Instagram, Youtube, Playstore, Tiktok, Facebook, Twitter, Gmaps, Detik

Tips      

6 Okt 2022 | 339


Cara Jadi Youtuber Sukses - Jasa View Real Human dari Indonesia Ingin memiliki gaji youtuber milyaran? memiliki penghasilkan youtuber terkenal? Kami berikan rahasianya, cara jadi ...

Strategi Jitu Berbisnis Kuliner Di Tengah Pandemi Covid-19

Strategi Jitu Berbisnis Kuliner Di Tengah Pandemi Covid-19

Kuliner      

14 Des 2021 | 456


Dulu banyak orang yang datang ke restoran untuk memesan makanan dan minuman. Bahkan para pelanggan rela menunggu dan mengantri demi untuk mendapatkan pesanannya tersebut. Tetapi dengan ...

Media Asing Sorot Rusuh Proyek Nasional Rempang, Ada Apa?

Media Asing Sorot Rusuh Proyek Nasional Rempang, Ada Apa?

Politik      

14 Sep 2023 | 70


Assalamu'alaikum Pak Menko, Prof DR. HM. Mahfud MD. Saya Hj. Azlaini Agus, SH. MH dari Riau, mohon izin menyampaikan berita duka sbb : Di Pulau Rempang ( Batam ) akan segera dibangun ...

Pilihan Jenis Asuransi yang Dapat Dipilih Sebagai Proteksi

Pilihan Jenis Asuransi yang Dapat Dipilih Sebagai Proteksi

Tips      

30 Jun 2022 | 289


Produk asuransi dan investasi, bersama dengan tabungan, adalah hal yang kini sudah cukup lumrah dalam manajemen keuangan, baik perorangan maupun rumah tangga. Hal ini didorong oleh ...

Alasan Mengapa Konsumsi Vitamin E Sangat Penting di Saat Pandemi

Alasan Mengapa Konsumsi Vitamin E Sangat Penting di Saat Pandemi

Tips      

15 Feb 2021 | 715


Tubuh membutuhkan asupan vitamin serta mineral agar dapat menjaga tubuh tetap sehat. Dan di antara jenis vitamin yang dibutuhkan oleh tubuh adalah vitamin E yang merupakan salah satu ...

Sekolah Kejuruan Terbaik di Jawa Barat

Sekolah Kejuruan Terbaik di Jawa Barat

Tips      

25 Maret 2021 | 430


Kami mulai mendirikan SMK Pelita Al-Ihsan pada tahun 2009 di Ujung Jaya – Sumedang yang merupakan daerah asal istri. Saya melihat, masih sedikit lembaga pendidikan strata SMK di Ujung ...

Copyright © KopiMana.com 2018 - All rights reserved
Scroll Top